Spesifikasi Lengkap Poco F3 Pro

main image

Hp Poco F3 Pro adalah HP yang dikeluarkan oleh perusahaan Xiaomi. Perusahaan Xiaomi kembali  meluncurkan ponsel  terbarunya di Indonesia yaitu Poco F3 Pro,  yang dirilis pada hari Selasa 20 April 2021. Poco F3 Pro sudah mulai dipasarkan di Indonesia.  Ponsel flagship keluaran dari perusahaan China, Xiaomi  ini  hadir dengan keunggulan prosesor Snapdragon 860. Poco F3 Pro merupakan ponsel pertama di Indonesia yang menggunakan prosesor snapdragon 860.

Ponsel Poco F3 Pro hadir dengan jaringan 5G, prosesor Qualcoom Snapdragon 860. Ponselkeluaranan Xiaomi ini menggunakan sistem operasi MIUI 12 milik Xiaomi. Dengan layar AMOLED berukuran 6,67 inci model DotDisplay dan kecepatan refresh rate hingga 120Hz. Selain itu ponsel ini menggunakan bahan Corning Gorilla Glass 5. Kapasitas RAM penyimpanan internal yang ditawarkan Poco F3 Pro adalah 6GB/ 128GB dan 8GB/ 256GB. Sementara untuk kapasitas baterai ponsel ini adaah 4520 mAh yang telah dilengkapi dengan 33Watt Fast Charging. Poco F3 Pro akan hadir menjadi ponsel pertama yang menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon 860. Hal ini membuat ponsel baru keluaran Poco ini memiliki performa yang tinggi dan memberikan pengalaman yang luar biasanya dari ponsel Poco lainnya.

Xiaomi Poco F3memiliki berat 196g dengan ukuran 163,7 x 76,4 x 7.8 mm dengan layar 6.67”. REsolusi layar 400×1080 piksel. Dengan spesihikasi layar tersebut menjadikan Poco F3 Pro memiliki gambar yang cerah dan jernih. Kamera Utama belakang memiliki resolusi 64 MP Sony IMX686. Untuk resolusi tinggi dan foto berkualitas, Poco F3 Pro memiliki kamera depan dengan resolusi 20Mp yang akan membereskan semuanya. Spesifikasi perangkat Poco F3 Pro adalah sebagai berikut: RAM 6GB dan penyimpanan internal 128GB, yang akan berkolaborasi dengan Qualcomm Snapdragon 888 CPU. Model ini akan menjadi pilihan yang tepat untuk orang-orang yang sudah terbiasa dengan Android 11 OS, dan layak untuk dibeli sekarang, karena harga perangkatnya sangat murah. Di Xiaomi Poco F3 Pro memiliki dua kartu SIM, Anda dapat menggunakan layanan dari operator yang berbeda dan 2 nomor.

Selain itu ada juga fitur penunjang dari Poco F3 Pro yaitu jaringan 5G, Internet akan terbang karena kecepatan koneksi akan tumbuh menjadi 10 – 25 Gbps. Sayangnya, Anda tidak akan dapat memasukkan kartu memori ke Xiaomi Poco F3 Pro karena tidak memiliki slot ekspansi untuk microSD. Tidak ada jack headphone 3.5mm standar, tetapi Anda dapat menggunakannya karena dilengkapi dengan adaptor USB Type-C. Xiaomi Poco F3 Pro mendukung NFC. Anda dapat menggunakannya sebagai panel kontrol karena memiliki port inframerah. Kapasitas baterai Xiaomi Poco F3 Pro sama dengan 4520mAh, ada dukungan untuk pengisian cepat, yang tidak akan lama. Namun tidak bisa melakukan pengisian  secara nirkabel.

Berikut spesifikasi lengkap dari Poco F3 Pro

  • Pabrikan : Xiaomi
  • Model : Poco F3 Pro
  • Berat : 196g
  • Ukuran : 163.7 x 76.4 x 7.88 mm
  • Sistem Operasi : Android 11
  • Ukuran Layar (Diagonal) : 6.67”
  • Resolusi : 2400 x 1080 piksel
  • RAM : 6 GB dan 8 GB
  • Penyimpanan internal : 128 GB dan 256 GB
  • Kamera : 64 MP Sony IMX686
  • CPU : Qualcomm Snapdragon 888
  • Baterai : 4.520 mAh

Mungkin gitu saja yang bisa dibagikan tentang Spesifikasi HP Poco F3 Pro. Semoga bermanfaat untuk kalian.