Sejarah Hingga Pesona Alam Pantai Parai Tenggiri

Wisata Belitung

Dari Sejarah Hingga Pesona Alam Pantai Parai Tenggiri, Simak 4 Faktanya

Paket tour Belitung membantu perjalanan menuju destinasi menjadi lebih cepat. Apalagi kepulauannya terkenal akan keindahan perairan yang memikat hati. Warna airnya bersih dan jernih akan memikat hati pengunjung saat melihatnya. 

Destinasi yang bisa menjadi tujuan Anda yaitu Pantai Parai Tenggiri. Pantai Parang Tenggiri berlokasi di daerah Sungailiat, Bangka, Kepulauan Bangka Belitung bersandingan dengan Pantai Matras. 

Pantai ini menawarkan eksotisme keindahannya dari fasilitas hingga pesona alamnya. Pesona keindahan alamnya membuat wisatawan kembali datang. Wisatawan yang berkunjung juga berasal dari orang-orang luar wilayah Bangka Belitung. 

Fakta-Fakta Pesona Alam Pantai Parai Tenggiri 

Tidak hanya memenangkan keindahan dan memikat daya tarik saja. Ternyata destinasi ini memiliki sejarah dan sejumlah fakta didalamnya. Berikut fakta-fakta Pantai Parang Tenggiri yang akan kami paparkan.

  1. Hubungan Antara Pemberian Nama dengan Tokoh Legislatif Indonesia

Siapa yang tidak kenal dengan presiden pertama Indonesia, Ir Soemarno? Ternyata awalnya destinasi wisata ini bernama pantai Hakkok. Kemudian, agar lebih bernuansa negara Indonesia maka namanya diubah.

Perubahan nama pantai menjadi pantai yang memiliki arti surga. Kata ini dipilih oleh presiden pertama Indonesia. Selanjutnya pada kata tenggiri, ternyata saat dahulu nelayan banyak menangkap ikan tenggiri di situ.

Pemberian alasan lainnya ialah kala Ir. Soekarno diasingkan dengan rekannya di pantai. Kemudian, Ir. Soekarno menyantap ikan hasil bakarannya. Hingga namanya berubah dan terbentuklah arti “Surganya Keindahan Dan Tempat Ikan Tenggiri”. 

  1. Fasilitas Rock Island Yang Cantik Saat Malam Hari

Rock Island merupakan salah satu fasilitas di sana yang terhubung dengan jembatan sepanjang 200 m. Fasilitas tersebut memiliki hiasan lampu-lampu sehingga akan terlihat cantik ketika langit gelap. 

Berbagai hidangan seafood tersedia di Restoran Rock. Jadi bagi Anda penyuka seafood, fasilitas rock island cocok untuk dikunjungi. Menikmati fasilitas ini Anda dapat melakukan perjalanan dengan memilih paket tour Belitung.

  1. Fasilitas Menginap dan Bisa Dipesan Untuk Pribadi

Rasanya kurang puas jika berlibur hanya sebentar saja, sehingga pantai ini memiliki fasilitas berupa penginapan untuk para wisatawan yang memesan kamar. Selain itu, Anda juga dapat memesan secara pribadi.

Ketika mengadakan acara pribadi, Anda dapat memesan tempat ini secara privat. Paket Tour Belitung 4D3N (4 Days 3 Night) dapat dipesan untuk merasakan keindahan bersama orang tercinta.

  1. Keindahan Batu Granit Beragam Ukuran

Batu di lokasi Pantai Parai Belitung terdapat banyak batu granit dari berbagai ukuran dari terkecil hingga terbesar. Sehingga, wisatawan dapat menduduki ataupun menginjaknya dengan melihat pesona cantiknya dari sisi berbeda.

Letak batunya secara acak membuat Paket Wisata Belitung Parai Tenggiri menjadi indah dan estetik. Berfoto dengan pose duduk menghadap kamera dengan latar belakang keindahan bebatuan dan pepohonan membuah hasil foto semakin cantik.

Rasakan keindahan alam Kepulauan Bangka Belitung dengan menikmati berbagai fasilitas yang telah disediakan oleh pengelola. Dari fasilitas permainan airnya, penginapan, hidangan, hingga pesona alamnya membuat pikiran menjadi lebih fresh.

 

Keyword: Paket tour Belitung

 

Deskripsi: Ketahui fakta-fakta pesona alam keindahan Pantai Parai Tenggiri dari sejarah hingga pemandangannya, lihat secara langsung dengan memesan paket tour Belitung.