Cara Membuat Bakso Gepeng

https://www.kursusbaksoonline.com/

Bakso gepeng adalah seperti modifikasi dari bentuk bakso itu sendiri dan Tentu saja bagi sebagian orang sudah akrab dengan yang namanya bakso gepeng yang terkenal lezat dan nimat. namun jika ada yang ingin mencoba membuat sendiri di rum ah anda bisa mencoba cara membuat bakso gepeng.  berikut cara membuat bakso gepeng.

Cara Membuat Bakso Gepeng
Cara Membuat Bakso Gepeng

Bahan bahan bakso gepeng :

  •     500 gram daging sapi gandik segar tanpa dicuci, buang uratnya dan iris-iris tipis
  •     1 sdm garam kasar
  •     1/2 sdt poly powder
  •     1 butir telur
  •     150 gram es serut
  •     1 sdt penyedap rasa
  •     1 siung bawang putih, dihaluskan
  •     1/2 sdt merica bubuk
  •     100 gram tepung sagu tani

Cara Membuat Bakso gepeng (45 buah):

  • Masukkan daging sapi dan garam dalam food prosesor. Giling sampai sedikit lembut.
  • Masukkan Poly powder, putih telur, es serut, penyedap rasa, bawang putih, dan merica bubuk. Giling semuanya sampai lembut.
  • Tambahkan tepung sagu. Giling sampai benar-benar lembut.
  • Cetak adonan dengan bentuk pipih dan letakkan di dalam air hangat lalu Rebus sampai matang. dan Tiriskan.
  • Untuk menambah pelengkap rasa, Sajikan sama, kuah, dan sambalnya.

Demikian cara membuat bakso gepeng yang bisa saya share. semoga bermafaat dan selamat mencoba,